Merawat Persaudaraan Dari Malabot Tumbe

- Jurnalis

Rabu, 23 Desember 2020 - 16:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Telur Maleo Saat Berada di Keraton Kerajaan Banggai (Foto: Purnomo Lamala/ KabarBenggawi)

BANGGAI, KABAR BENGGAWI – Ritual tahunan Malabot Tumbe yang biasanya digelar secara ramai tahun ini digelar secara sederhana diakibatkan pendemi Covid-19 belum berakhir, pemangku adat dan tamu undangan sangat terbatas dan ketat dalam melaksanakan protokol kesehatan.

Plt Bupati Banggai Laut, Tuty Hamid mengatakan, Malabotan tumbe didalamnya banyak sekali pesan moral dan keteladaan. Tumbe atau tumpe dalam bahasa Saluan yaitu pertama atau awal dan malabot tumbe telah menjadi istilah dalam adat Banggai sebagai proses penghantaran, penerimaan telur burung maleo dari masyarakat adat Batui ke Tomundo kerajaan Banggai dan keluarganya di Banggai.

BACA JUGA :  Bupati Sofyan Kaepa Resmikan Gedung SMP N 1 Banggai

“Malabotan Tumbe telah dilaksanakan secara turun temurun dalam kehidupan masyarakat Adat Batui dan Banggai,” Terang Tuty dalam sambutannya di Keraton Kerajaan Banggai. Jumat (18/12)

Hal ini menandakan masyarakat adat Batui dan Banggai masih memegang teguh amanat leluhurnya. Malabot Tumbe diartikan secara filosofi yakni sebagai titipan pesan keluarga yang mengandung keteladanan yang sangat tinggi untuk masyarakat Kabupaten Banggai Laut, Banggai Kepulauan dan Banggai.

Follow WhatsApp Channel www.kabarbenggawi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Rekomendasi untuk Anda

Bupati Sofyan Kaepa Resmikan Gedung SMP N 1 Banggai
Empat Hari Pencarian, Anak Hilang Di Desa Bonebaru ditemukan Tak Bernyawa
Usai Docking, Kapal Gandha Nusantara Segera Beroperasi Layani Labobo dan Bangkurung
Fix Tak Lolos PPPK Tahap I Akan Jadi PPPK Paruh Waktu
DPRD Tetapkan Sofyan Kaepa dan Ablit Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Menunggu Juknis, Pemda Balut Siap Laksanakan Program Makin Bergizi Gratis
KPU Banggai Laut Tetapkan Sofyan Kaepa dan Ablit H.Ilyas Pemenang Pilkda Tahun 2024
Bupati Sofyan Kukuhkan Empat Orang TPPD
Berita ini 40 kali dibaca

Rekomendasi untuk Anda

Kamis, 13 Februari 2025 - 13:25 WITA

Bupati Sofyan Kaepa Resmikan Gedung SMP N 1 Banggai

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:30 WITA

Empat Hari Pencarian, Anak Hilang Di Desa Bonebaru ditemukan Tak Bernyawa

Rabu, 29 Januari 2025 - 21:03 WITA

Usai Docking, Kapal Gandha Nusantara Segera Beroperasi Layani Labobo dan Bangkurung

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:54 WITA

Fix Tak Lolos PPPK Tahap I Akan Jadi PPPK Paruh Waktu

Senin, 13 Januari 2025 - 11:27 WITA

DPRD Tetapkan Sofyan Kaepa dan Ablit Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Berita Terbaru

Banggai Laut

Bupati Sofyan Kaepa Resmikan Gedung SMP N 1 Banggai

Kamis, 13 Feb 2025 - 13:25 WITA

Banggai Laut

Fix Tak Lolos PPPK Tahap I Akan Jadi PPPK Paruh Waktu

Kamis, 23 Jan 2025 - 12:54 WITA