Foto Sofyan Kaepa
BANGGAI, KABAR BENGGAWI – Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup Pemerintah Kabupaten Banggai Laut diberikan waktu selama enam bulan untuk menunjukan kinerja dan kompetennya. Hal itu disampaikan Bupati terpilih Sofyan Kaepa. Selasa (19/12)
Sofyan mengatakan, selama 6 bulan ini kepala OPD silahkan berikan kemampuan, kredibilitas dan kebijakan untuk Banggai Laut.
“Nanti kita evaluasi kinerja, silahkan tunjukan kemampuan bapak ibu selama enam bulan kedepannya,” kata Sofyan
Halaman : 1 2 Selanjutnya