PALU, KABAR BENGGAWI – H-1 jelang pelantikan Calon Kepala Daerah Terpilih Hasil Pilkada Serentak 2020 yang akan dilaksanakan secara langsung di Gedung JCC Palu, Plt. Kepala Biro Humas dan Protokol Drs. Moh. Haris gelar Rapat Koordinasi Final bersama Para Kepala Bagian Humas dan Protokol /Kepala Bagian Adm. Pimpinan, pada Kamis (25/2).
Kepala Daerah yang akan dilantik yakni Walikota Palu dan Wakil Walikota Palu, Bupati Toli-toli dan Wakil Bupati Toli-toli, Bupati Banggai Laut dan Wakil Bupati Banggai Laut, Bupati Sigi dan Wakil Bupati Sigi, Bupati Poso dan Wakil Bupati Poso.
Kesempatan itu, Plt. Kepala Biro Humas dan Protokol Drs. Moh. Haris menyampaikan konsep pelantikan kepala daerah ada 2 rangkaian.
“Pelantikan bupati/walikota Pilkada Serentak 2020 serta Pelantikan Ketua TP-PKK dan Ketua Dekranasda Kabupaten/kota Masa Bakti 2021-2024,”ucapnya.
Halaman : 1 2 Selanjutnya