JAKARTA, KABAR BENGGAWI – Buntut dari peretasan Pusat Data Nasional (PDN) membuat Direktur Jendral Aplikasi Informatika (Aptika) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Semuel Abrijani Pangerapan resmi mengundurkan diri.
Ia menyatakan per tanggal 1 Juli 2024 kemarin telah mengajukan mengundurkan diri secara lisan dan suratnyapun telah disampaikan ke Menteri Kominfo Budi Arie Setiadi.
“Terima kasih atas kerjasamanya yang telah terjalin selama ini dan mohon maaf apabila ada kesalahan,” kata Semuel saat konferensi pers melalui kanal Youtube Kominfo, Kamis 4 Juli 2024.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 Selanjutnya