Sofyan Kaepa Bersama Tim Pemenangan (Foto:Purnomo Lamala/ KabarBenggawi
BANGGAI, KABAR BENGGAWI – Berdasarkan hasil hitungan cepat sementara atau quick count Sofyan-Ablit pasangan nomor urut 04 dalam pilkada Kabupaten Banggai Laut tahun 2020 dinyatakan menang.
Meskipun data yang masuk pasangan Sofyan-Ablit dinyatakan menang telak tetapi kedua figur ini tetap rendah hati dan mengatakan tetap menunggu hasil dari KPU.
“Saya belum bisa menyatakan resmi tetapi data yang masuk kita berpeluang menang,” Kata Sofyan kepada Kabar Benggawi saat ditemui di markas besar Basoka-Solit. Rabu malam (09/12).
“Insya allah, kita tidak boleh takabur tetap kerja keras,” tambahnya dengan nada merendah
Halaman : 1 2 Selanjutnya