Monev di PT.Parigi Aquakultura Prima, Wagub berharap perusahaan mempekerjakan masyarakat Sulawesi Tengah

- Jurnalis

Jumat, 7 Mei 2021 - 21:13 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU, KABAR BENGGAWI -Wakil Gubernur Sulawesi Tengah Dr.H.Rusli Dg.Palabbi,SH,MH didampingi Wakil Bupati Parigi Moutong Badrun Nggai melakukan monitoring dan evaluasi (Monev) Budidaya Tambak Udang Vaname Intensif kepada PT.Parigi Aquakultura Prima Desa Sejoli Kec.Moutong Kab.Parigi Moutong, Kamis (6/5).

Perwakilan PT.Parigi Aquakultura Prima Davidson Purba,SE mengatakan lahan tambak yang baru termanfaatkan di Desa Sejoli seluas 40 Ha terdiri dari 58 kolam dan saat ini dalam proses finishing.

BACA JUGA :  Labkesda Hampir Rampung : Bupati Sofyan Tahun Depan Bisa Digunakan

Sementara itu, Wakil Gubernur Sulawesi Tengah Dr.H.Rusli Dg.Palabbi,SH,MH memberikan apresiasi dan berharap tambak udang semakin baik dan berkembang.

Menurutnya, Kehadiran PT.Parigi Aquakultura Prima memberikan manfaat positif bagi masyarakat, sehingga Ia berharap perusahaan mempekerjakan masyarakat Sulawesi Tengah khususnya Kab. Parigi Moutong.

Follow WhatsApp Channel www.kabarbenggawi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Rekomendasi untuk Anda

Labkesda Hampir Rampung : Bupati Sofyan Tahun Depan Bisa Digunakan
Unsur Pimpinan DPRD Hadiri Pernerbangan Perdana Susi Air di Bandara Maulana Prins Mandapar
Perdana, Bupati Sofyan Kaepa Terbang Bersama Susi Air
Hari ini Bupati Sofyan Launching Kapal Laut, Basok Launching Kapal Udara
Polres Bangkep Gencar Razia di Bulan Suci Ramadhan
Ketua DPRD Patwan Kuba Terima Aduan Anggota Pol-PP Yang Bakal Dirumahkan
Semangat Baru Para Kepala Daerah Usai Retret Magelang: “Kami Siap Bertarung untuk Kesejahteraan Rakyat”
Tiba di Yogyakarta, Presiden Prabowo Akan Pimpin Upacara Parade Senja di Akmil Magelang
Berita ini 15 kali dibaca

Rekomendasi untuk Anda

Senin, 17 Maret 2025 - 18:03 WITA

Labkesda Hampir Rampung : Bupati Sofyan Tahun Depan Bisa Digunakan

Senin, 10 Maret 2025 - 16:41 WITA

Unsur Pimpinan DPRD Hadiri Pernerbangan Perdana Susi Air di Bandara Maulana Prins Mandapar

Senin, 10 Maret 2025 - 15:30 WITA

Perdana, Bupati Sofyan Kaepa Terbang Bersama Susi Air

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:42 WITA

Hari ini Bupati Sofyan Launching Kapal Laut, Basok Launching Kapal Udara

Rabu, 5 Maret 2025 - 21:26 WITA

Polres Bangkep Gencar Razia di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru

Advertorial

Labkesda Hampir Rampung : Bupati Sofyan Tahun Depan Bisa Digunakan

Senin, 17 Mar 2025 - 18:03 WITA

Advertorial

Perdana, Bupati Sofyan Kaepa Terbang Bersama Susi Air

Senin, 10 Mar 2025 - 15:30 WITA

Bangkep

Polres Bangkep Gencar Razia di Bulan Suci Ramadhan

Rabu, 5 Mar 2025 - 21:26 WITA