BALUT, KABAR BENGGAWI -Bupati Sofyan Kaepa mengimbau kepada ASN agar tidak mudik. Hal ini di sampaikan pada
Apel gabungan di halaman kantor Bupati. Senin (11/05).
Bupati Sofyan mengingatkan bahwa saat ini sudah ada Surat Edaran Gubernur Sulawesi Tengah terkait larangan mudik. ASN hanya boleh mudik untuk keperluan pengawalan pasien atau izin apabila orangtuanya sakit.
“Saya izinkan untuk mengawal pasien atau ada orang tua sakit. Saya juga tidak inginkan ASN Banggai Laut kena larangan mudik, tapi ini sudah ada aturannya, tentu ada hukuman sesuai dengan edarannya,” tutur Bupati.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 Selanjutnya