BANGGAI, KABAR BENGGAWI – Menjelang akhir masa jabatan Bupati Sofyan Kaepa dan Wakil Bupati Ablit H Ilyas cukup memacu adrenalin pasalnya banyak amatan publik bermunculan ketidakseimbangnya laju gerak Bupati Sofyan dengan jajaran Pimpinan Organisasi perangkat Daerah (OPD).
Melihat Hasil capaian Bupati Sofyan Kaepa dan Wakil Bupati Ablit H ilyas perlu di acungkan jempol, misalnya beberapa penghargaan berskala Nasional Ia dapatkan, bantuan UMKN tersalur dengan baik, melanjutkan progres pembangunan bandar udara, pembangunan fasilitas umum, menghadirkan kantor Basarnas di Banggai Laut, mengupayakan kapal ferry bisa sandar di Kecamatan Bokan Kepulauan, jumlah kapal Tol Laut yang hampir tidak putus-putusnya sandar di pelabuhan Banggai dan masih banyak lagi kerja nyata yang Ia torehkan untuk Kabupaten di ujung Provinsi Sulawesi Tengah tersebut.
Namun dibalik gesitnya Bupati Sofyan membangun Banggai Laut nampaknya tidak di dukung oleh sebagian besar pimpinan OPD-nya hingga bisa membuat citra buruk Pemerintah.
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 Selanjutnya